Inilah Empat Manfaat Coklat Bagi Kesehatan Tubuh yang Jarang Diketahui

Ada segudang manfaat coklat hitam bagi kesehatan tubuh. Sayangnya, hal itu jarang diketahui oleh banyak orang. Padahal, manfaat coklat hitam ini dipercaya bisa mengobati beberapa jenis penyakit berbahaya dan juga baik bagi kesehatn tubuh. JabarNews.com melansir dari banyak sumber, berikut beberapa manfaat coklat hitam yang jarang diketahui: Pertama. Menurunkan tekanan darah atau hipertensi – Coklat hitam memiliki kandungan flavonoid, yang berfungsi untuk memperbaiki dan … Read more

Segudang Manfaat Coklat Hitam untuk Diabetes hingga Hipertensi

Berbagai manfaat coklat hitam bagi kesehatan tubuh sangat jarang diketahui oleh masyarakat khususnya di Indonesia. Coklat hitam mengandung banyak nutrisi yang baik untuk tubuh seperti, karbohidrat, protein, kalsium, zat besi, magnesium, fosfor, dan kalium. Rasa dari coklat hitam lebih pahit dibandingkan dengan coklat lainnya karena hanya mengandung cacao dan mentega cacao saja, tidak mengandung susu atau mentega … Read more

Mengapa Cokelat Menjadi Simbol Cinta?

Hari kasih sayang atau Valentine’s Day identik dengan memberikan cokelat atau hadiah orang yang kita cintai. Hari Valentine yang umumnya dirayakan pada tanggal 14 Februari setiap tahunnya merupakan hari yang tepat untuk menyatakan cinta dengan cara memberikan cokelat. Pada 1600-an, masyarakat Eropa jatuh cinta dengan makanan yang lembut. Pada 1837, Hari Valentine adalah hari libur penuh di Inggris, dan pada 1861, pembuat cokelat … Read more

Nikmati Minuman Coklat Panas dengan 4 Kreasi Berikut!

Pada saat musim penghujan, umumnya daya tahan tubuh seseorang akan berkurang. Itu sebabnya, sering kali anak terkena penyakit seperti flu dan batuk. Ini saatnya ibu menyediakan bubuk minuman coklat di rumah. Kira-kira untuk apa, ya? Bubuk minuman coklat bisa Ibu gunakan untuk membuat segelas hidangan hangat yang dapat melegakan tenggorokan dan menghangatkan tubuh. Bahkan, minuman … Read more

Cokelat, Kopi dan Wine, Baik atau Buruk untuk Jantung?

Editor European Heart Journal Prof Thomas Lüscher telah memberikan penilaiannya pada salah satu pertanyaan penelitian kesehatan jantung yang paling sering diajukan: apakah anggur, cokelat, dan kopi baik atau buruk bagi Anda? Menurutnya, jawabannya adalah “lebih kompleks daripada ya atau tidak yang sederhana”. Lüscher juga memperingatkan bahwa bukti harus dianggap “serius”, mengingat sejumlah besar orang di seluruh … Read more

Selain Sebagai Makanan, Inilah 3 Manfaat Coklat Untuk Kesehatan Kulit

Seperti yang kita ketahui coklat adalah salah satu makanan, biasa kita santap sebagai makanan atau cemilan. Bisa juga ditemui sebagai peneman kopi atau teh. Ternyata coklat dikenal sebagai salah satu makanan yang memiliki manfaat baik bagi kesehatan tubuh. Selain kesehatan tubuh, coklat juga dipercaya memiliki manfaat untuk menyembuhkan dan merawat kulit“>kesehatan kulit. Berikut 3 manfaat colat untuk kulit“>kesehatan kulit. Antioksidan yang tinggi Antioksidan merupakan sifat dari senyawa yang memiliki manfaat baik bagi sel-sel kulit. … Read more

Pereda Kram Menstruasi hingga Turunkan Obesitas, Ini 5 Manfaat Cokelat

Berbagai jenis olahan cokelat sudah dinikmati banyak orang dari waktu ke waktu, tetapi hanya sedikit yang menyadari manfaat kesehatan substansial yang disediakan cokelat bagi tubuh. Cokelat adalah bubuk yang dibuat dari bijinya dengan cara dihancurkan dan dihilangkan lemaknya. Ini pertama kali digunakan oleh bangsa Maya dan kemudian diperkenalkan ke Eropa, di mana digunakan sebagai obat pada masa itu.  … Read more

4 Manfaat Makan Cokelat untuk Otak (Bisa Bikin Pintar!)

Ada banyak cara yang bisa Anda lakukan untuk menjaga kesehatan otak. Selain berolahraga, Anda juga bisa mengonsumsi makanan yang sehat untuk otak, seperti cokelat. Memangnya apa saja manfaat cokelat untuk otak? Berikut ulasannya untuk Anda. Ragam manfaat cokelat untuk otak Anda Bukan cuma enak, telah banyak diketahui bahwa mengonsumsi cokelat dapat bermanfaat bagi kesehatan jantung … Read more

Beragam Jenis Coklat beserta Fungsinya Bagi Tubuh

Jika berbicara tentang makanan yang manis dan disukai banyak orang, coklat menjadi nama yang tidak bisa dilupakan. Coklat tak hanya digemari anak-anak, tetapi juga bagi orang dewasa sekalipun. Olahan coklat yang beragam dan fungsi yang baik bagi tubuh, tentu menjadi hal yang dicari banyak orang.  Coklat sering digunakan sebagai bahan dalam berbagai makanan penutup dan … Read more

Turunkan Berat Badan Hingga Cegah Kanker, Ini 3 Manfaat Coklat Hitam untuk Kesehatan

Coklat hitam atau dark chocolate ternyata merupakan sumber antioksidan yang sangat baik. Studi menyatakan bahwa asupan cokelat hitam dalam jumlah sedang dapat membantu menurunkan berat badan. Coklat hitam juga memiliki manfaat untuk kulit dan jantung. Kandungan flavanol kakao dalam coklat memiliki efek antioksidan yang meningkatkan kesehatan jantung, membantu melawan kanker, dan meningkatkan fungsi otak. Berikut ini adalah tujuh manfaat coklat hitam dilansir dari Stylecraze: 1. Menurunkan berat badan Asupan coklat hitam dalam jumlah sedang dapat meningkatkan rasa kenyang … Read more